Satlantas Polrestabes Palembang Himbau Pengendara Motor: "Dulur-dulur, Jangan Lupo Pake Helm dan Patuhi Aturan!

Palembang, Senin (21/10/2024) – Satlantas Polrestabes Palembang kembali mengingatkan para pengendara motor untuk selalu mematuhi peraturan lalu lintas guna meningkatkan keselamatan di jalan. Melalui himbauannya, Satlantas menyampaikan pesan penting: "Dulur-dulur, kalau naik motor jangan lupo pake helm, jangan melawan arah, apalagi bonceng tiga!" 

 

Ajakan ini menjadi bagian dari upaya serius kepolisian dalam menekan angka kecelakaan lalu lintas dan meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga keselamatan saat berkendara. Dengan mematuhi aturan lalu lintas, seperti memakai helm dan tidak melawan arus, diharapkan tercipta kondisi lalu lintas yang lebih aman dan nyaman untuk semua pengguna jalan di Palembang. Satlantas Polrestabes Palembang terus berkomitmen mengedukasi masyarakat agar tertib berlalu lintas demi keselamatan bersama.

 

Bila ada permasalahan dan butuh bantuan Polisi silahkan hubungi :

 

NO BANTUAN POLISI, WA *081370002110*

 

"KAMI SIAP MELAYANI 24 JAM"

Administrator
39 0
Get In Touch

Jl. Jend. Sudirman No.KM.4, RW.5, Pahlawan, Kec. Kemuning, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30151

081370002110

admin@[email protected]

Follow Us
Berita Foto

© TRIBRATANEWS POLDA SUMSEL. All Rights Reserved.